Kamis, 18 Maret 2010 di 16.37 Diposting oleh blog misteri 0 Comments

Mafia, juga dirujuk sebagai La Cosa Nostra (bahasa Italia: Hal Kami), adalah panggilan kolektif untuk beberapa organisasi rahasia di Sisilia dan Amerika Serikat. Mafia awalnya merupakan nama sebuah konfederasi yang orang-orang di Sisilia masuki pada Abad Pertengahan untuk tujuan perlindungan dan penegakan hukum sendiri (main hakim). Konfederasi ini kemudian mulai melakukan kejahatan terorganisir.

Anggota Mafia disebut "mafioso", yang berarti "pria terhormat".

Mafia melebarkan sayap ke Amerika Serikat melalui imigrasi pada abad ke-20.

Kekuatan Mafia mencapai puncaknya di AS pada pertengahan abad ke-20, hingga rentetan penyelidikan FBI pada tahun 1970-an dan 1980-an agak mengurangi pengaruh mereka. Meski kejatuhannya tersebut, Mafia dan reputasinya telah tertanam di budaya populer Amerika, difilmkan di televisi dan bahkan iklan-iklan.

Mafia Jepang


Mafia Amerika


Mafia Rusia


Mafia Italia/La Costra Nostra


Mafia China / Triads



Awalnya ada perang antar mafia "castellamarese war" yaitu perang antar dua kekuatan besar mafia, family 'Salvatore Maranzano' (imigran Italy asal Sicilia) vs Joe Maseria (Imigran Italy asal Napoli). Perang berakhir tanpa ada yang menang dan kalah, mungkin sangking banyaknya korban tewas. Tapi mencuatkan nama Lucky Luciano.
Lucky Luciano disebut the founding father nya mafia amerika (aq sendiri ng tahu apa maksudnya). tapi kecerdikannya membasmi lawan2 sesama kriminal dari posisi hampir kalah seperti Salvatore maranzano, frank milano, bahkan bosnya sendiri giuseppe maseria. setelah pembantaian yang terkenal dengan istilah the ninght vesper (salah mungkin), lucky luciano menyatukan kelompok2 kecil mafia yang terpencar menjadi lima keluarga besar mafia (di sadur oleh trilogi film Godfather) seperti Bonanno Family, Mangano Family, Luciano Family, Luchesse Family, Profaci family.
Dalam perjalanannya perang mafia sering terjadi antar internal family mafia.

1. Mangano diculik dan dibunuh oleh Albert Anastasia kemudian Anastasia ditembak atas perintah Carlo Gambino (Gambino Family), setelah Gambino death cause kanker tahta dilanjutakan Frank Gotti yang lebih dulu nembak Frank Costellano. Albert Anastasia dulunya tukang tembak Luciano saat ngebunuh big boss Joe Maseria, pernah mo dihukum mati (kursi listrik) tapi entah kenapa sang saksi kunci pembunuhan (Anastasia) tewas jatuh dari balkon.

2. Luciano diekstradisi ke Italy digantikan Genovese (Genovese Family) yang notabene musuh dalam selimut Luciano, family ini sempat jadi yang terwahid se USA. Genovese sendiri berperang lawan Frank Castello (loyalis Luciano), begitu ngerasa terdesak antara Costello, Luciano, dan Sam Giancana (bos mafia Las Vegas) merekayasa suatu perdagangan narkoba dimana Genovese terjebak dan karir berakhir di penjara. Tahta dilanjutan Sammy "The Fat" Salerno. Luciano sendiri tewas terkena jantung saat di bandara Napoli.

3. Tommy Luchesse meninggal karena kanker, orangnya licik saat perang Castelamarese secara tidak langsung ngebunuh 2 big bos (Maseria dan Maranzano). Anak buahnya pernah terlibat perampokan terbesar sepanjang sejarah (perampokan pesawat Lufthansa) dan difilmkan dengan judul Googfellas (Martin Scorese), Joe Pesci, Robert DeNiro ikut main bro.

4. Joseph Profaci ini disebut maniak cause hobinya yang dikit2 nembak orang. Stelah Profaci wafat karena kanker tahta diteruskan Joe Colombo. Tapi apesnya Colombo ditembak mantan partner ngebunuh orang Joe "Crazy" Gallo, sang bos sempat koma 5 tahun sebelum death. Gallo sendiri tewas ditembak saat ultah yang ke 40 oleh Carmine Persico sang penerus Colombo. Ada istillah 'the street running with blood' teriak sister Gallo histeris saat lihat mayat Gallo

5. Nah yang awet hidup Joe Bonanno yang meninggal karena jantung di usia 97 pada tahun 2002. Bonanno sendiri pernah punya niat ngebunuh Gambino lewat Joe Colombo tapi Colombo malah membelot ke Gambino soo... terjadi perang antar family yang dikenal dgn nama "Banana War". Ceritax kecuali Genovese family....Bonanno dikeroyok ama tiga keluarga lain plus kolega sendiri Gaspar D'Gregori (padahal ni orang ayah baptis Bill Bonanno son of Joe Bonanno) ...hebatnya Bonanno masih hidup dan bersama para loyalis pindah ke Texas Amerika.

Ket : 1. rata-rata bos besar mafia meninggal bukan karena ditembak tapi karena penyakit jantung dan kanker
2. mafia family bukan hanya organisasi kejahatan tapi seperti suatu perusahaan dengan managemen yang tertata rapi mulai dari algojo, ahli keuangan sampai lawyer. Mereka pun bertahun dari jaman sepur lempung tahun 1900 an sampai sekarang.
.......Gitu dulu tambahannya brooo.

0 Responses so far.

Posting Komentar